Daftar Harga HP Asus Android Terbaru 2018

Harga HP Asus - Pada kesempatan kali ini saya akan berbagi informasi mengenai Harga HP Asus Zenfone Android Terbaru lengkap dengan spesifikasinya. Asus diketahui mulai terjun ke dunia smartphone dengan merilis 3 ponsel sekaligus diantaranya adalah Asus Zenfone 4, Zenfone 5 dan Zenfone 6, Ponsel pintar yang berbasis android ini tidak butuh waktu lama untuk melonjak naik di pasaran karena selain di minati oleh masyarakat dengan harganya yang cukup murah, ponsel besutan Asus ini memiliki spesifikasi hardware melebihi smartphone sekelasnya yang telah dirilis oleh vendor lain.

Meski terbilang pemain baru di dunia smartphone, Asus kini masuk di jajaran vendor besar dunia karena mampu bersaing dengan vendor pendahulunya seperti Samsung, Sony, dan Nokia. Serie Zenfone tetap menjadi serie andalan Asus untuk tetap bersaing di pemasaran ponsel terlaris seperti yang kita ketahui Samsung tetap menggunakan serie Galaxy, Sony tetap setia dengan serie Xperia dan nokia tetap kukuh dengan serie Lumia. Adapun serie lain yang telah di keluarkan oleh vendor Asus selain serie Zenfone yaitu Asus Padfone, Asus Memofad dan Asus Fonepad yang lebih mengacu pada kelas tablet.

Seiring persaingan pemasaran teknologi smartphone semakin ketat, Asus merilis kembali beberapa tipe handphone dengan serie andalan di antaranya adalah Asus Zenfone 4C, Zenfone 4S, Zenfone 5 lite, Zenfone 2, Zenfon Pegasus, dan Zenfone Zoom. Dari sekian banyak tipe yang telah di keluarkan oleh vendor Asus, Zenfone 2 ZE551ML dan Zenfone Zoom ZX550 adalah smartphone yang memiliki spek paling gahar dan mumpuni yang di bekali dengan Ram 4 GB dan internal 64 GB. dengan hanya mengeluarkan budget sekitar Rp. 4 jutaan anda sudah bisa memiliki smartphone yang dibekali Ram 4 GB dan internal 64 GB seperti yang telah saya sebutkan tadi.

Namun selain mengeluarkan smartphone yang memiliki spek mumpuni, Asus juga merilis Zenfone 2 Laser yang hadir membawa teknologi laser autofokus dan kamera beresolusi tinggi, yang lebih menariknya lagi harga Asus Zenfone 2 Laser ini di indonesia hanya di banderol dengan harga sekitar Rp. 2,3. jutaan. Adapun Zenfone Selfie yang telah mengusung kamera 13 Megapixel pada sisi depan dan belakang, sehingga bisa membuat lebih optimal ketika berfoto selfie. Supaya lebih jelas dan lebih lengkap lagi mari kita lihat langsung Daftar Harga HP Asus Zenfone Android Terbaru berikut dengan spesifikasinya di bawah ini.


1. Asus Zenfone 2 ZE551ML
Harga BaruRp. 3.699.000  (32GB)
Rp. 4.499.000  (64GB)
LayarIPS LCD, 5.5 inches, 1080 x 1920 pixels (~401 ppi pixel density) Corning Gorilla Glass 3
Memori32 GB / 64 GB (microSD, up to 64 GB)
Ram4 GB
Sistem OperasiAndroid OS, v5.0 (Lollipop)
Processor / ChipsetIntel Atom Z3580, Quad-core 2.3 GHz
Kamera Belakang13 MP, 4128 x 3096 pixels, autofocus, dual-LED (dual tone) flash
Kamera Depan5 MP
BateraiNon-removable Li-Po 3000 mAh
KonektivitasDual Sim, LTE,  3G HSDPA, Wifi, Bluetooth, GPS, NFC

2. Asus Zenfone 2 ZE551ML (16GB)
Harga BaruRp. 2.999.000
LayarIPS LCD, 5.5 inches, 1080 x 1920 pixels (~401 ppi pixel density) Corning Gorilla Glass 3
Memori16 GB (microSD, up to 64 GB)
Ram2 GB
Sistem OperasiAndroid OS, v5.0 (Lollipop)
Processor / ChipsetIntel Atom Z3560, Quad-core 1.8 GHz
Kamera Belakang13 MP, 4128 x 3096 pixels, autofocus, dual-LED (dual tone) flash
Kamera Depan5 MP
BateraiNon-removable Li-Po 3000 mAh
KonektivitasDual Sim, LTE,  3G HSDPA, Wifi, Bluetooth, GPS, NFC

3. Asus Zenfone 2 ZE550ML
Harga BaruRp. 2.600.000
LayarIPS LCD, 5.5 inches, 720 x 1280 pixels (~267 ppi pixel density) Corning Gorilla Glass 3
Memori16 GB (microSD, up to 64 GB)
Ram2 GB
Sistem OperasiAndroid OS, v5.0 (Lollipop)
Processor / ChipsetIntel Atom Z3560, Quad-core 1.8 GHz
Kamera Belakang13 MP, 4128 x 3096 pixels, autofocus, dual-LED (dual tone) flash
Kamera Depan5 MP
BateraiNon-removable Li-Po 3000 mAh
KonektivitasDual Sim, LTE,  3G HSDPA, Wifi, Bluetooth, GPS, NFC

4. Asus Zenfone 2 ZE500CL
Harga BaruRp. 2.175.000  (Garansi Distributor)
LayarIPS LCD,5.0 inches, 720 x 1280 pixels (~294 ppi pixel density) Corning Gorilla Glass 3
Memori16 GB (microSD, up to 64 GB)
Ram2 GB
Sistem OperasiAndroid OS, v5.0 (Lollipop)
Processor / ChipsetIntel Atom Z2560, Dual-core 1.6 GHz
Kamera Belakang8 MP, 3264 x 2448 pixels, autofocus, LED flash
Kamera Depan2 MP
BateraiNon-removable Li-Po 2500 mAh
KonektivitasDual Sim, LTE, 3G HSDPA, Wifi, Bluetooth, GPS

5. Asus Zenfone Selfie ZD551KL

Harga BaruRp. 3.775.000  (Garansi Distributor)
LayarIPS LCD, 5.5 inches, 1080 x 1920 pixels (~401 ppi pixel density) Corning Gorilla Glass 4
Memori32 GB (microSD, up to 64 GB)
Ram3 GB
Sistem OperasiAndroid OS, v5.0 (Lollipop)
Processor / ChipsetQualcomm MSM8939 Snapdragon 615, Quad-core Cortex-A53 & Quad-core Cortex-A53
Kamera Belakang13 MP, 4128 x 3096 pixels, laser autofocus, dual-LED (dual tone) flash
Kamera Depan13 MP, 1080p, autofocus, dual-LED (dual tone) flash
BateraiLi-Po 3000 mAh
KonektivitasDual Sim, LTE,  3G HSDPA, Wifi, Bluetooth, GPS, NFC
 
6. Asus Zenfone 2 Laser ZE500KG (8GB)
Harga BaruRp. 2.299.000  (Garansi Resmi)
LayarTFT LCD,5.0 inches, 720 x 1280 pixels (~294 ppi pixel density) Corning Gorilla Glass 4
Memori8 GB (microSD, up to 64 GB)
Ram2 GB
Sistem OperasiAndroid OS, v5.0 (Lollipop)
Processor / ChipsetQualcomm MSM8916 Snapdragon 410, Quad-core 1.2 GHz Cortex-A53
Kamera Belakang8 MP, 3264 x 2448 pixels, laser autofocus, dual-LED (dual tone) flash
Kamera Depan5 MP, autofocus
BateraiLi-Po 2.070 mah
KonektivitasDual Sim, 3G HSDPA, Wifi, Bluetooth, GPS

7. Asus ZenPad C Z170CG
Harga BaruRp. 1.699.000  (Garansi Resmi)
LayarIPS  LCD, 7.0 inches, 600 x 1024 pixels (~170 ppi pixel density) Oleophobic coating
Memori8 GB (microSD, up to 64 GB)
Ram1 GB
Sistem OperasiAndroid OS, v5.0 (Lollipop)
Processor / ChipsetIntel Atom x3-C3200
Kamera Belakang2 MP, 1600 x 1200 pixels
Kamera DepanVGA
BateraiLi-Po 2.070 mah
KonektivitasDual Sim, 3G HSDPA, Wifi, Bluetooth, GPS

8. Asus Zenfone 2 Deluxe ZE551ML
Harga Baru -
LayarIPS LCD, 5.5 inches, 1080 x 1920 pixels (~401 ppi pixel density) Corning Gorilla Glass 3
Memori64/128 GB / 256 GB (microSD, up to 64 GB)
Ram4 GB
Sistem OperasiAndroid OS, v5.0 (Lollipop)
Processor / ChipsetIntel Atom Z3580, Quad-core 2.3 GHz
Kamera Belakang13 MP, 4128 x 3096 pixels, autofocus, dual-LED (dual tone) flash
Kamera Depan5 MP
BateraiNon-removable Li-Po 3000 mAh
KonektivitasDual Sim, LTE,  3G HSDPA, Wifi, Bluetooth, GPS, NFC

9. Asus Zenfone Zoom ZX550
Harga Baru -
LayarIPS LCD, 5.5 inches, 1080 x 1920 pixels (~401 ppi pixel density) Corning Gorilla Glass 3
Memori64/128 GB / 256 GB (microSD, up to 64 GB)
Ram4 GB
Sistem OperasiAndroid OS, v5.0 (Lollipop)
Processor / ChipsetIntel Atom Z3580, Quad-core 2.3 GHz
Kamera Belakang13 MP, 4128 x 3096 pixels, laser autofocus, 3x optical zoom, optical image stabilization, dual-LED (dual tone) flash
Kamera Depan5 MP
BateraiNon-removable Li-Po 3000 mAh
KonektivitasDual Sim, LTE,  3G HSDPA, Wifi, Bluetooth, GPS, NFC

10. Asus Zenfone Max ZC550KL
Harga Baru -
LayarIPS LCD, 5.5 inches, 720 x 1280 pixels (~267 ppi pixel density) Corning Gorilla Glass 4
Memori8 GB (microSD, up to 64 GB)
Ram2 GB
Sistem OperasiAndroid OS, v5.0 (Lollipop)
Processor / ChipsetQualcomm MSM8916 Snapdragon 410, Quad-core 1.2 GHz Cortex-A53
Kamera Belakang13 MP, 4128 x 3096 pixels, laser autofocus, dual-LED (dual tone) flash
Kamera Depan5 MP
BateraiNon-removable Li-Po 5000 mAh
KonektivitasDual Sim, LTE 3G HSDPA, Wifi, Bluetooth, GPS

11. Asus Zenfone Go ZC500TG
Harga Baru -
LayarIPS LCD, 5.0 inches, 720 x 1280 pixels (~294 ppi pixel density)
Memori8/16 GB (microSD, up to 64 GB)
Ram2 GB
Sistem OperasiAndroid OS, v5.1 (Lollipop)
Processor / ChipsetMediatek MT6580, Quad-core 1.3 GHz Cortex-A7
Kamera Belakang8 MP, 3264 x 2448 pixels, autofocus, LED flash
Kamera Depan2 MP
BateraiLi-Po 2070 mAh
KonektivitasDual Sim,  3G HSDPA, Wifi, Bluetooth, GPS

12. Asus Zenfone C
Harga BaruRp 1.199.000  (Ram 1GB)
Rp 1.399.000  (Ram 2GB)
LayarIPS LCD,4.5 inches, 480 x 854 pixels (~218 ppi pixel density) Oleophobic coating
Memori8 GB / 16 GB (microSD, up to 64 GB)
Ram1 GB / 2 GB
Sistem OperasiAndroid OS, v4.4.2 (KitKat)
Processor / ChipsetIntel Atom Z2520, Dual-core 1.2 GHz
Kamera Belakang5 MP, 2592 х 1944 pixels, autofocus, LED flash
Kamera DepanVGA
BateraiLi-Ion 2100 mAh
KonektivitasDual Sim,  3G HSDPA, Wifi, Bluetooth, GPS

13. Asus Zenfone 5 Lite
Harga BaruRp 1.799.000  (Garansi Resmi)
LayarIPS LCD, 5.0 inches, 540 x 960 pixels (~220 ppi pixel density) Oleophobic coating
Memori8 GB (microSD, up to 64 GB)
Ram1 GB
Sistem OperasiAndroid OS, v4.4.2 (KitKat)
Processor / ChipsetIntel Atom Z2520, Dual-core 1.2 GHz
Kamera Belakang8 MP, 3264 x 2448 pixels, autofocus, LED flash
Kamera DepanVGA
BateraiNon-removable Li-Po 2500 mAh
KonektivitasDual Sim,  3G HSDPA, Wifi, Bluetooth, GPS

14. Asus Zenfone 5 A500CG
Harga BaruRp 1.999.000  (Garansi Resmi)
LayarIPS LCD, 5.0 inches, 720 x 1280 pixels (~294 ppi pixel density) Corning Gorilla Glass 3
Memori16 GB (microSD, up to 64 GB)
Ram2 GB
Sistem OperasiAndroid OS, v4.4.2 (KitKat), upgradable to v5.0.2 (Lollipop)
Processor / ChipsetIntel Atom Z2560, Dual-core 1.6 GHz
Kamera Belakang8 MP, 3264 x 2448 pixels, autofocus,
LED flash
Kamera Depan2 MP
BateraiNon-removable Li-Po 2110 mAh
KonektivitasDual Sim,  3G HSDPA, Wifi, Bluetooth, GPS

15. Asus Zenfone 6 A600CG
Harga BaruRp 2.599.000  (Garansi Resmi)
LayarIPS LCD, 6.0 inches, 720 x 1280 pixels (~245 ppi pixel density) Corning Gorilla Glass 3
Memori16 GB (microSD, up to 64 GB)
Ram2 GB
Sistem OperasiAndroid OS, v4.4.2 (KitKat), upgradable to v5.0.2 (Lollipop)
Processor / ChipsetIntel Atom Z2560, Dual-core 2 GHz
Kamera Belakang13 MP, 4128 x 3096 pixels, autofocus, LED flash
Kamera Depan2 MP
BateraiNon-removable Li-Po 3300 mAh
KonektivitasDual Sim,  3G HSDPA, Wifi, Bluetooth, GPS

16. Asus Pegasus 2 Plus
Harga Baru -
LayarIPS LCD, 5.5 inches, 1080 x 1920 pixels (441 ppi pixel density)
Memori32  GB (microSD, up to 64 GB)
Ram3 GB
Sistem OperasiAndroid OS, v5.1.1 (Lollipop)
Processor / ChipsetQualcomm MSM8939 Snapdragon 615, Quad-core Cortex-A53 & Quad-core Cortex-A53
Kamera Belakang13 MP, 4128 x 3096 pixels, autofocus, dual-LED (dual tone) flash
Kamera Depan8 MP
BateraiLi-Ion 3030 mAh
KonektivitasDual Sim, TD-SCDMA, TD-LTE, Wifi, Bluetooth, GPS

17. Asus Fonepad 8 FE380CG
Harga BaruRp 2.500.000  (Garansi Resmi)
LayarIPS LCD, 8.0 inches, 800 x 1280 pixels (~189 ppi pixel density) Oleophobic coating
Memori16  GB (microSD, up to 64 GB)
Ram2 GB
Sistem OperasiAndroid OS, v4.4.2 (KitKat)
Processor / ChipsetIntel Atom Z3530, Quad-core 1.33 GHz
Kamera Belakang5 MP, 2592 х 1944 pixels, autofocus
Kamera Depan2 MP
BateraiLi-Ion 4000 mAh
KonektivitasDual Sim, 3G HSPA, Wifi, Bluetooth, GPS

18. Asus Fonepad 7 FE170CG
Harga BaruRp 1.599.000  (Garansi Resmi)
LayarIPS LCD, 7.0 inches, 600 x 1024 pixels (~170 ppi pixel density)
Memori8 GB (microSD, up to 64 GB)
Ram1 GB
Sistem OperasiAndroid OS, v4.3 (Jelly Bean)
Processor / ChipsetIntel Atom Z2520, Dual-core 1.2 GHz
Kamera Belakang2 MP, 1600 x 1200 pixels, autofocus
Kamera DepanVGA
KonektivitasDual Sim, 3G HSPA, Wifi, Bluetooth, GPS

19. Asus Padfone S

Harga BaruRp 2.999.000  (Tanpa Dock)
Rp 3.399.000  (Dengan Dock)
LayarIPS LCD, 5.0 inches, 1080 x 1920 pixels (~441 ppi pixel density) Corning Gorilla Glass
Memori16 GB (microSD, up to 64 GB)
Ram2 GB
Sistem OperasiAndroid OS, v4.4.2 (KitKat)
Processor / ChipsetQualcomm MSM8974AB Snapdragon 801, Quad-core 2.3 GHz Krait 400
Kamera Belakang13 MP, 4128 x 3096 pixels, autofocus, LED flash
Kamera Depan2 MP
BateraiNon-removable Li-Po 2300 mAh
KonektivitasDual Sim, 4G LTE, 3G HSPA, Wifi, Bluetooth, GPS

20. Asus Zenfone 4
Harga BaruRp. 1.100.000
LayarIPS LCD, 4.0 inches, 480 x 800 pixels (~233 ppi pixel density)
Memori4GB (microSD, up to 32GB)
Ram1 GB
Sistem OperasiAndroid OS, v4.3 (Jelly Bean)
Processor / ChipsetIntel Atom Z2520, Dual-core 1.2 GHz
Kamera Belakang5MP, 2592 x 1944 pixels
Baterai1200 mAh Lithium
KonektivitasDual Sim, 3G HSPA, Wifi, Bluetooth, GPS

Bagaimana apakah anda tertarik dengan smartphone android besutan Asus ? pabrikan handphone yang satu ini memang selalu memberikan inovasi terbaru dan terbaik pada setiap produknya, bahkan pabrikan handphone yang satu ini menjadi salah satu pabrikan yang banyak di pilih oleh berbagai kalangan masyarakat di indonesia.


Itulah informasi kali ini mengenai  Harga  HP  Asus  Zenfone  Android  di bulan ini. Sebagai catatan saja, bahwa harga handphone yang tercantum di atas sewaktu waktu dapat berubah sesuai dengan kebijakan dari setiap agen yang menjulanya. Jadi terus nantikan update harga selanjutnya hanya di  abukasa.blogspot.com.

0 Response to "Daftar Harga HP Asus Android Terbaru 2018"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel